Blog in Learning

Dream to the Better Learning and Education

Super Trap Trans TV Walau Rekayasa, tetap Langgar Etika

Super Trap (Foto: ist) Acara Super Trap Trans TV edisi toilet Umum menuai kontreversi. Banyak kalangan telah mengadukan konten acara tersebut ke KPI. "Kami telah menerima aduan lewat SMS, Twitter. Jumlah aduannya saat ini mencapai di atas 500," kata Komisioner KPI, sebagaimana dilansir oleh RepublikaOnline.
Menurut pengakuan dari pihak Trans TV sendiri, bahwa acara SuperTrap edisi Toilet Umum yang ditayangkan hari Ahad, 25 November tersebut adalah hasil rekayasa. Kapanlagi.com menyebut pengakuan dari Eksekutif Produser Super Trap bahwa acara pada edisi tersebut hanya sebuah rekayasa yang dilakukan oleh kru TransTV. Para talent mendapat bayaran untuk melakukan aksi tersebut.
Namun demikian, sekalipun edisi tersebut adalah rekayasa, telah melebih batas kewajaran. Pada kasus tersebut, orang yang masuk ke toilet, kemudian dijebak dengan cara mengangkat toilet ke udara dengan menggunakan hidrolik.
Jika demikian halnya, tentu telah melanggar etika dan norma di masyarakat kita.
Source image: okezone.com
Share this article :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Super Trap Trans TV Walau Rekayasa, tetap Langgar Etika"

Terima Kasih Sudah Berkomentar
 
Template By. Kunci Dunia
Back To Top